Skema Profesi

Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan

Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan

Pelatihan dan Sertifikasi Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan adalah program pelatihan yang dirancang agar peserta mampu menjaga hubungan baik dengan Pelanggan, menghitung dan meningkatkan pendapatan yang akan diperoleh, menekan/mengurangi pengeluaran yang tidak perlu dan bekerja secara efisien dan efektif. Program ini juga memberikan sertifikasi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) sebagai bukti kompetensi peserta dalam skema Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan.

Sertifikasi ini dapat meningkatkan kredibilitas Anda dan membuat Anda lebih kompetitif di pasar kerja.

Jangan lewatkan kesempatan untuk meraih sertifikasi yang dapat menciptakan peluang karier yang lebih luas dan memperbaiki performa usaha Anda!

Mengapa Anda Harus Mengikuti Pelatihan dan Sertifikasi BNSP Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan?

Fasilitas Pelatihan :

Tempat Belajar :

Persyaratan Peserta :

Unit Kompetensi Skema Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan :

  • Fotokopi KTP

  • Fotokopi Ijazah min. S1

  • Pas Foto 3x4 sebanyak 2 lembar

  • CV / Daftar Riwayat Hidup

  • Surat Pengalaman Kerja min. 3 tahun sebagai Supervisor atau Analis SDM

Online: zoom meeting

Offline: lokasi sesuai kesepakatan

  • Sertifikat Pelatihan

  • Sertifikat Kompetensi BNSP RI

  • Soft File Materi

  • Rekaman Pelatihan

  • Grup Kelas

  • Souvenir

  • Memberikan pengetahuan dan keterampilan tentang sistem manajemen hubungan pelanggan kepada peserta pelatihan

  • Memberikan solusi dan rekomendasi tentang strategi, kebijakan dan pemecahan masalah dalam membangun hubungan dengan pelanggan

  • Menyusun Rencana Pemasaran

  • Membuat Strategi Merek Produk

  • Merencanakan Promosi Produk

  • Merencanakan Penjualan

  • Merencanakan Pembentukan Tim Penjualan

  • Menyusun Database Penjualan

  • Menyusun Data Pelanggan

  • Mengelola Data Pelanggan

  • Menyusun Rencana Pertemuan Pelanggan

  • Mengelola Pertemuan Pelanggan

  • Melayani Kebutuhan Informasi Bagi Pelanggan

  • Menangani Keluhan Pelanggan

  • Mengukur Kepuasan Pelanggan

  • Merancang Program Loyalitas Pelanggan

  • Mengelola Program Loyalitas Pelanggan

  • Membuat Rencana Keuangan Jasa Pelayanan dan Suku Cadang

  • Membuat Laporan Realisasi Keuangan Jasa Pelayanan dan Suku Cadang

  • Mengevaluasi Realisasi Pendapatan dan Pengeluaran Jasa Pelayanan dan Suku Cadang

  • Menyusun Rencana Tindak Lanjut Hasil Evaluasi Realisasi Keuangan Jasa Pelayanan dan Suku Cadang

Beberapa manfaat yang akan Anda dapatkan ketika mengikuti pelatihan dan tersertifikasi skema Pengelolaan Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan, antara lain: